SRAGEN – Kilasfakta.com, PT Griya Joglo Semar sebagai pengembang Perumahan Astina Recidence memiliki pola meningkatkan minat terhadap konsumen, pengembang bekerjasama dengan perbankan. Kolaborasi ini merupakan pola yang lebih tepat dalam pembiayaan antara pengembang dan perbankan.

Kota Mandiri dan Satelit adalah tepat di sematkan untuk wilayah Kec Kalijambe, Sragen, nyata adanya semakin mengliat pertumbuhan ekonom dari produk UMKM mebeler, lndustri home pakaian dan banyak perusahan industri ada di wilayah tersebut,
didukung tempat wisata situs Sangiran yang terkenal sampai manca negara Kec Kalijambe semakin maju pesat dan menjadi incaran para pengusaha developer.

PT Griya Joglo Semar yang sudah lama malang melintang di dunia properti di wilayah Solo kota melirik perkembangan di kec Kalijambe dan tak tanggung tanggung membangun kurang lebih 200 unit untuk pilot projack perumahan Komersil maupun Subsidi dengan nama Astina Residence tepatnya berada di kelurahan Banaran, kec Kalijambe , Akses jalan utama yaitu masuk dari sebelah utara Jalan (sampinya) Puskesmas Kalijambe arah ketimur kurang lebih 700 m dengan jarak tempuh 5 mnt.

Team marketing eksekutif Perumahan Astina Residence semakin gencar mempromosikan dengan bekerjasama PT Bank Mandiri KCP Solo, Gemolong, Sragen, merupakan bagian dari upaya pengembang untuk memberikan kemudahan dan alternatif pilihan pembayaran bagi calon konsumen yang ingin memiliki rumah idamanya.

Dengan kerjasama ini akan banyak promo yang dihadirkan untuk kemudahan konsumen.

Menurut Community Manager Astina Recidence Kalijambe Arif mujoko yang akrab di sapa mas Joko, bahwa peminat konsumen khususnya dari kalangan pekerja perusahaan dan PNS , pengusaha yang ada di Kalijambe cukup signifikan. Terlebih bangunan yang di tawarkan sangat – sangat layak untuk di tempati, kwalitas di nomer satukan, selain itu banyak keuntungan yang didapat yaitu lokasinya strategis dari birokrasi yaitu Kantor Kelurahan, kantor Kecamatan , Kapolsek, Puskesmas di tambah lokasi wisata Sangiran yang sudah mendunia, kesemuanya itu di tempuh kurang dari 5mt hemmm trategis bukan, di tambah tranportasi halte transjateng jurusan Solo – Wisata Gunung Kemukus .

Perumahan dikembangkan dengan konsep moderen minimalis , terkait bangunanya saya tidak perlu saya paparkan panjang lebar tentunya beda dari yang lain, kami bukan memburu pundi pundi rupiah istilanya profit, akan tetapi kepuasan untuk konsumen itu terpenting dan utama . Pasilitas umum kami lengkapi seperti Masjid , taman terbuka, o, ya jalannya semuanya kita bikin lebar 6m ,” tuturnya Kamis ( 22/6/23).

Masih kata Mas Joko prioritas utama kami adalah kepuasan konsumen, karena ini untuk menunjang proyek kedepan dengan skala besar .

Kami juga terus membangun berbagai infrastruktur dengan standar tinggi dan konsep pengembangan grand transit oriented development (TOD) hingga water treatment yang disiapkan untuk penghuni,” ujarnya.

Yoelianto Dp, selaku Area Manager Astina Recidence menyampaikan ke awak media, adanya kemudahan fasilitas KPR melalui kerja sama dengan Bank Mandiri, hal ini diharapkan bisa menjadi nilai lebih dan meningkatkan daya beli maupun stimulus bagi masyarakat.

Township baru ini juga digadang untuk memberikan solusi hunian sekaligus produk yang memiliki peningkatan nilai yang lebih,” tukas yoeliant.

Dengan fasilitas KPR yang memberikan banyak kemudahan tentunya akan meringankan konsumen dan mendorong daya tarik untuk segera membeli.(Hendro)

Tinggalkan Balasan